Saya harus mengatakan bahwa dashboard kompasiana saya sudah bagus.
Mengapa demikian? Selama ini saya tidak bisa membuka dashboard itu. Saya pun sempat
menulis di kompasiana tentang ini.
Makanya sekarang saya menulis bahwa
dashboardku sudah bagus. Sekadar pemberitahuan. Juga siapa tahu jadi
pengetahuan bagi pembaca. Maksudnya informasi baru gitu…
Saya mengucapkan terima kasih kepada
pengelola kompasiana. Merekalah yang berjasa dibalik kelancaran kembali
pembukaan dashboard ini. Sekarang saya bisa melihat postingan dan komentar
terbaru dari teman-teman kompasiana.
Dulu memang bisa membuka kotak untuk
menulis (write). Tetapi tidak untuk dashboard. Sekarang keduanya sudah bisa.
Ini kemudahan yang didapat kembali. Tanpa kendala ini saya pun tidak tahu bahwa
betapa mudahnya memasukkan tulisan di kompasiana dan betapa mudahnya melihat
tulisan terbaru dari teman-teman.
Selamat malam untk pembaca semuanya.
Ini sekadar curhat saja.
Tidak ada apa-apa selain ingin
mengungkapkan kegembiraan dalam berkompasiana. Bergembiralah dari hal kecil
seperti ini. Lebih bergembira—tentu saja—jika tulisan saya masuk kompas cetak
atau HL atau TEREKOMENDASI. Tetapi kelancaran membuka dashboard juga tidak
kalah menggembirakan bagi saya. Selamat malam semuanya….
PA, 27/10/2012
Gordi Afri
*Dimuat juga di blog kompasiana kolom NEW MEDIA pada 27October 2012
Post a Comment